(Ki-Ka) Direktur Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika, DR. IR. Ismail MT, Direktur Teknologi & Chief Teknologi Officer XL Axiata, I Gede Darmayusa, dan Regional Group Head XL Axiata East Region, Dodik Ariyanto sedang mencoba salah satu 5G Showcase di booth 5G XL Axiata, Sirkuit Mandalika, Jumat (18/3). Guna menyukseskan acara Balap MotoGP Mandalika, 18-20 Maret 2022, selain 5G Showcase, XL Axiata juga menghadirkan layanan 5G Experience. Per 18 Maret 2022, layanan 5G tersebut sudah bisa diakses secara gratis menggunakan smartphone 5G di sekitar Sirkuit Mandalika. Untuk penyelenggaraan demo dan experience 5G ini, XL Axiata bekerjasama dengan Huawei.
Petir Picu Kebakaran Dua Pura di Karangasem, Kerugian Ditaksir Rp3,6 Miliar
Metapos.id, Jakarta – Dua tempat ibadah umat Hindu di Kabupaten Karangasem, Bali, dilanda kebakaran dalam dua kejadian terpisah yang terjadi...

















