Direktur IT & Digital PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Andi Nirwoto (tengah) bersama Country Sales Director Google Cloud Indonesia Anang Efendy (kiri), dan Director Account Management FSI & Commercial PT.Multipolar Technology, Tbk. Herryyanto (kanan) memamerkan naskah Perjanjian Kerja Sama Penerapan Teknologi Komputasi Cloud di Jakarta, Selasa (23/8). Bank BTN terus melakukan inovasi di sisi digital terutama dalam menjawab kebutuhan pasar. Dengan teknologi cloud dari kemitraan tersebut, Bank BTN berupaya menyediakan layanan modern, terpercaya, dan nyaman terutama bagi nasabah milenial.
PT Chandra Daya Investasi Tbk Resmi Tercatat di Bursa Efek Indonesia, Siap Menjadi Pemain Kunci Infrastruktur di Asia Tenggara
Jakarta, Metapos.id — PT Chandra Daya Investasi Tbk (“CDI Group” atau “Perseroan”)hari ini mencatat tonggak penting dalam perjalanannya dengan resmi...