Pemerintah Pastikan Ekonomi Domestik Tetap Stabil di Tengah Ketidakpastian dan Ketegangan Geopolitik Global
Jakarta, Metapos.id - pemerintah memastikan perkembangan ekonomi dan pasar keuangan domestik tetap dalam kondisi aman, meskipun terjadi peningkatan tensi geopolitik. ...